Perkembangan aktivitas perkebunan kelapa sawit di Daerah Riau juga diikuti oleh peningkatan produksi perkebunan kelapa sawit dan produk turunannya berupa CPO, juga terjadi meningkatkan ekspor CPO. Pada awalnya diberlakukan pungutan ekpor bertujuan untuk menstabilkan harga dan kebutuhan bahan baku dalam negeri. Namun saat ini sudah merupakan salah satu sumber pendapatan negara melalui pungutan pajak ekspor dan bea keluar CPO. Dengan adanya pungutan ekspor CPO yang sekarang dinamakan Bea Keluar CPO (BK CPO) merupakan pendapatan negara bukan pajak (PNBP). Sampai saat ini masih diberlakukan. Selengkapnya….