Peningkatan pendapatn petani melalui pengembangan perkebunan (>$4.000/tahun) terutama dibidang kelapa sawit yang sebagai komoditas unggulan. Perkebunan mempunyai masalah-masalah, antara lain: berkaitan dengan masalah kepentingan rakyat seperti dualisme ekonomi antara perkebunan besar dengan perkebunan rakyat; Masalah pemasaran produk primer yang seharusnya tidak langsung mengekspor sawit mentah atau CPO tetapi membuat nilai tambah terhadap bahan baku dan diekspor menjadi barang jadi, sehingga proses nilai tambah dilaksanakan di dalam negeri….
Titik berat pembangunan jangka panjang adalah pembangunan bidang ekonomi dengan sasaran utama mencapai keseimbangan antara bidang pertanian dengan industri. Untuk mencapai tersebut diperlukan kekuatan dan kemampuan sektor pertanian guna menunjang pertumbuhan di sektor industri yang kuat dan maju. Sejak zaman … Continue reading